Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

#1_EDISI PPG PRAJAB - FILOSOFI PENDIDIKAN INDONESIA

  Nama: Niki Putri Wijaya Kelas: MIPA 2 MK: Filosofi Pendidikan Indonesia   KONEKSI ANTAR MATERI   Apa yang Anda percaya tentang peserta didik dan pembelajaran di kelas SEBELUM Anda  mempelajari topik ini? Jawaban: Ø   Kemampuan dan pemahaman peserta didik dalam menerima ilmu itu sama rata dan mampu menyesuaikan dengan alur pembelajaran guru. Ø   Era digitalisasi saat ini, peserta didik dapat belajar dan memahami ilmunya sendiri melalui teknologi tanpa bantuan seorang guru. Ø   Peserta didik diibaratkan seperti kertas kosong, guru yang akan memberikan warna dan coretan (ilmu) pada kertas tersebut. Konsep belajar ini disebut Teacher Center Approach. Ø   Pengajaran pada peserta didik di Perkotaan bisa ditiru dan diaplikasikan dengan pengajaran pada peserta didik di Pelosok/Pedalaman.   Apa yang BERUBAH dari pemikiran atau perilaku Anda SETELAH mempelajari topik ini?  Jawaban: Ø   Pe...